P Mei 2012 ~ Mas Yudi ..!!!
Assalamu'alaikum ..... Selamat Datang di Blog Anak Desa ...

Beranda

Selasa, 29 Mei 2012

Skabies: Kulit Gatal Bikin Sebal

Skabies: Kulit Gatal Bikin Sebal GUDIK: GATAL BERSAMA, MENGGARUK BERSAMA Kata Kunci: gudik (gudikan), penyakit ampera, gatal agogo, budukan, scabies, the itch, seven-year itch, Norwegian itch, Norwegian scabies, canine scabies, mange, intense pruritus, nocturnal pruritus, Sarcoptes scabies. Ini dia, Skabies atau Gudikan, salah satu penyakit kulit yang mudah menular ( yang disebabkan oleh kutu Scabies scabiei ) dari satu orang ke orang lainnya, sehingga tak jarang menyebar dalam keluarga ketika salah satu anggota keluarganya pulang kerumah membawa penyakit ini. Bila sebuah keluarga terjangkit...

Alternatif Berkomunikasi dengan Skype...!!

Cara Menggunakan Skype Skype merupakan  VoIP (Voice over Internet Protocol) nomor satu yang banyak digunakan di dunia saat ini. Anda dapat berhubungan dengan teman dan orang dekat Anda di seluruh dunia dan jika mereka memiliki Skype dan webcam yang terpasang di komputer mereka, Anda dapat menikmati panggilan video konferensi dalam kenyamanan rumah Anda sendiri. Penggunaan Skype adalah gratis. Anda tidak harus membayar layanan telepon selular juga tidak harus membayar biaya jarak jauh hanya untuk melihat dan berbicara dengan orang yang Anda cintai. Berikut adalah petunjuk...

Minggu, 27 Mei 2012

Antivirus Inpag v.4.0.45.5.

Pengguna Antivirus Inpag?? Pihak Antivirus Inpag sudah merilis versi terbarunya loh, yakni Antivirus Inpag v.4.0.45.5. Silahkan aja langsung di cek,, Apa yang baru dari Antivirus Inpag v.4.0.45.5?? Engine Support All Vendor Perbaikan Pada : Saat Startup Dengan windows Jika Dulu inpag error Kini Tampil Dengan Sempurna Di Kerjakan Dengan Penuh Ketelitian , Jika Masih Error Itu Bisa Saja Antivirus Luar Yang Tak Support Dengan In...

Sabtu, 26 Mei 2012

Suara Serak dan Parau Infeksi Tenggorokan

Suara yang serak atau hilang tentu akan mengganggu aktivitas seseorang terutama dalam hal komunikasi. Sebenarnya apa saja yang bisa membuat suara seseorang menjadi serak atau hilang? Suara yang dihasilkan oleh seseorang berasal dari pita suara bergetar yang terdapat di dalam kotak suara (laring). Meski begitu suara yang serak atau hilang bisa disebabkan oleh banyak faktor. Berikut ini faktor yang bisa menyebabkan suara serak dan hilang yait...

Mendidik Dengan Budaya Jawa

Jawa artinya jiwa kang kajawa, jawi yakni jiwa kang kajawi. Artinya, prinsip hidup kejawen mengutamakan laku penghayatan atau implementasi nilai-nilai luhur dalam kehidupan sehari-hari. Ada pepatah mengatakan, “guru kencing berdiri murid kencing berlari”.  Mendidik anak, yang paling utama adalah memberi contoh sikap dan perilaku si pendidik dalam kehidupan sehari-harinya. Untuk bisa ngemong orang lain, kita harus bisa ngemong diri kita sendiri terlebih dulu. Apabila diri kita masih mudah terpancing emosi, gampang terhasud, mudah marah, kurang sabar dan tulus dijamin mudah gagal saat mendidik...

Page 1 of 2312345Next