TINGKATAN KEBENARAN DALAM FILSAFAT 1. Pendapat (Pengetahuan diperoleh tanpa proses atau ilmiah) 2. Asumsi 3. Hipotesis 4. Teori ( pengetahuan suatu bidang yg disusun secara bersistem menurut metode tertentu, yg dapat digunakan untuk menerangkan gejala tertentu di bidang (pengetahuan) itu) 5. Postulat/aksioma (Postulat = asumsi yg menjadi pangkal dalil yg dianggap benar tanpa perlu membuktikannya; anggapan dasar; dalam ilmu sosial aksioma). (aksioma = pernyataan yg dapat diterima sbg kebenaran tanpa pembuktian dalam ilmu eksak). 6. dalil
0 komentar:
Posting Komentar